Beragam investasi saat ini sudah banyak bermunculan di Indonesia. Yap, dengan adanya banyak bentuk investasi ini, semakin memudahkan seseorang untuk ikut melakukan investasi ini. Investasi sendiri memiliki segudang manfaat apalagi untuk masa depan. Salah satu bentuk investasi yang cukup populer adalah deposito.
Deposito sendiri adalah bentuk produk investasi berupa simpanan di bank yang dapat disetor atau ditarik dalam jangka waktu tertentu sesuai keinginan investor. Pada umumnya, deposito ini juga memiliki bunga yang didapatkan, namun bunga itu baru bisa diperoleh ketika dalam jangka waktu cukup lama.
Deposito sendiri memang cukup populer dikalangan masyarakat umum. Tapi, keuntungan yang ditawarkan sendiri memang belum terlalu banyak. Apalagi, untuk mendapatkan keuntungan itu membutuhkan waktu yang panjang.
Namun selain deposito, ada juga salah satu bentuk investasi lain yang cukup menguntungkan bagi Anda. Apalagi, keamanan dari investasi ini juga tak kalah jika dibandingkan dengan deposito. Salah satu investasi itu adalah SBR.
Mengenal SBR sebagai Investasi yang Menguntungkan
Investasi SBR mungkin memang belum cukup populer terdengar di Indonesia. SBR sendiri merupakan salah satu instrumen pembiayaan negara, yang ditawarkan kepada individu atau perseorangan Warga Negara Indonesia melalui Bank Indonesia secara resmi dan aman.
SBR bisa menjadi salah satu alternatif pilhan terbaik, bagi Anda yang ingin melakukan investasi dengan aman. Salah satu yang membuat SBR ini aman adalah karena sudah langsung resmi ditawarkan melalui pemerintah Indonesia. Sehingga, dijamin Anda pun tidak akan merasakan khawatir jikalau akan mendapat kerugian atau penipuan.
Namun, saat ini juga tersedia beberapa perusahaan jasa keungan non-bank yang juga melayani jasa untuk melakukan investasi pada SBR ini. Salah satu perusahaan itu adalah Tanamduit yang merupakan perusahaan jasa keuangan resmi non-bank yang juga menyediakan produk asuransi terbaik di Indonesia.
Tanamduit ini sendiri sudah tercatat resmi di pemerintah Indonesia dan Otoritas Jasa Keuangan atau OJK. Tanamduit juga bekerjasama dengan Kementrian Keuangan dan Bank Indonesia sehingga investasi Anda pun dijamin keamanannya. Jadi tunggu apalagi? Segera percayakan investasi dan asuransi Anda pada Tanamduit sekarang juga!